Hitung Mundur
Menuju Hari Bahagia
"Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir."
- Q.S Ar-Rum: 21 -
Waktu dan Tempat
Pernikahan
Pertemuan adalah permulaan, tetap bersama adalah perkembangan, bekerja sama adalah keberhasilan.
Akad
Pernikahan
5 Mei 2023
09.00 WIB
s/d Selesai
Resepsi
Pernikahan
6 Mei 2023
13.00 WIB
s/d Selesai
Bertempat Di
Jl. Mayor alianyang Gg. Purnawirawan 2
Kami Akan Melakukan
Live Streaming
Momen kebahagiaan Akad & Resepsi nikah akan kami tayangkan secara virtual melalui Instagram.
Perjalanan yang tak terlupakan, dan perjalanan yang mengubah tujuan hidup kami
Pada tanggal 25 juli 2020 kita tidak sengaja bertemu disalah satu cafe dimana tempat saya dan teman untuk bersantai, dan tampak di depan saya ada doi juga bersama teman temannya, disitulah awal mula pandangan dari mata jatuh ke hati ☺️
Singkat cerita setelah pertemuan di cafe doi meminta bantuan salah satu dari seniornya yang kebetulan kenal dengan saya, Untuk meminta di kenali dan meminta nomor saya dari seniornya.
Akhirnya perkenalan kami pun berlanjut saling sapa melalui chatting dan beberapa kali untuk bertemu.
Awal dari pertemuan kami saat pertama ketemu dan menjalin hubungan ke arah yang serius, sehingga tibalah pada tanggal 09 april 2021 untuk Ach. Sulaiman berani meminta izin kepada kedua orang tua saya untuk melamar saya menjadi calon istrinya, Dan acara pertunangan pun berjalan dengan lancar.
Hingga saat ini sehingga kami akan melangsungkan acara yang sakral pada tanggal 05 mei 2023 nanti, semoga jalan niat baik kami di ridhoi allah s.w.t, amin.
Do'a & ucapan
Kepada Kedua Mempelai
Merupakan suatu kehormatan dan kebahagiaan bagi kami, apabila Bapak/ Ibu/ Saudara/ i berkenan hadir, untuk memberikan do'a restu kepada kedua mempelai.
6 Mei 2023
Special Invite To :
Nama Tamu